Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Paham yang meyakini bahwa manusia memiliki kekuasaan penuh (free will) untuk berbuat atau tidak

Paham yang meyakini bahwa manusia memiliki kekuasaan penuh (free will) untuk berbuat atau tidak berbuat adalah ….

    A.   Murji’ah

    B.    Jabariyah

    C.    Qodariyah

    D.   Khawarij

    E.    Ahlussunnah Waljama’ah

Pembahasan:

Paham yang meyakini bahwa manusia memiliki kekuasaan penuh (free will) untuk berbuat atau tidak berbuat adalah paham Qodariyah.

Jawaban: C

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Paham yang meyakini bahwa manusia memiliki kekuasaan penuh (free will) untuk berbuat atau tidak "