Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Prinsip-prinsip dasar yang terkandung dalam Mabadi Khairo Ummah memang sangat relevan dengan

“Prinsip-prinsip dasar yang terkandung dalam Mabadi Khairo Ummah memang sangat relevan dengan dimensi personal dalam pembinaan manajemen organisasi, baik organisasi usaha (ekonomi) maupun organisasi sosial. Manajemen organisasi yang baik membutuhkan sumber daya manusia yang tidak saja terampil, tetapi juga berkarakter terpuji dan bertanggungjawab. Dalam pembinaan organisasi NU, kualitas sumber daya manusia semacam ini jelas dibutuhkan”.

Berdasarkan pernyataan di atas, Mabadi Khairo Ummah sangat tepat untuk ….

    A.   Pengembangan sumber daya manusia Indonesia secara keseluruhan

    B.    Pengembangan program ekonomi dan pembinaan organisasi NU

    C.    Mewujudkan kader organisasi yang mampu merekrut pengusaha terampil

    D.   Pengembangan kegiatan social politik dalam organisasi Nahdlatul Ulama

    E.    Pengembangan kemampuan masyarakat Indonesia di bidang ekonomi

Pembahasan:

Berdasarkan pernyataan di atas, Mabadi Khairo Ummah sangat tepat untuk pengembangan program ekonomi dan pembinaan organisasi NU.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Prinsip-prinsip dasar yang terkandung dalam Mabadi Khairo Ummah memang sangat relevan dengan "