Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Bagaimana proses pengambilan napas pada renang gaya bebas?

Bagaimana proses pengambilan napas pada renang gaya bebas?

Jawab:

Pengambilan napas dalam renang gaya bebas memerlukan koordinasi yang baik. Pengambilan napas dalam renang gaya bebas dilakukan bersamaan dengan gerakan lengan.

Saat lengan menarik, kepala menoleh ke samping dan tetap sejajar dengan badan, serta mulut keluar dari air. Gerakan ini untuk mengambil napas dari mulut. Selanjutnya, kepala masuk ke dalam air dan membuang napas dari mulut.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Bagaimana proses pengambilan napas pada renang gaya bebas?"