Mengapa kita tidak merasakan nyeri ketika paru-paru bergesekan dengan tulang rusuk saat bernapas?
Mengapa kita tidak merasakan nyeri ketika paru-paru bergesekan dengan tulang rusuk saat bernapas?
Jawab:
Pada paru-paru, terdapat selaput yaitu pleura. Pleura adalah membran tipis berlapis ganda yang melapisi paru-paru.
Lapisan pleura mengeluarkan cairan (pleural fluid) yang disebut dengan cairan serous yang berfungsi melumasi bagian dalam rongga paru agar tidak mengiritasi dan membuat nyeri paru saat mengembang dan berkontraksi karena bersentuhan dengan tulang rusuk.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Mengapa kita tidak merasakan nyeri ketika paru-paru bergesekan dengan tulang rusuk saat bernapas?"