Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan secara kronologis Pertempuran Lima Hari di Semarang

Jelaskan secara kronologis Pertempuran Lima Hari di Semarang.

Jawab:

Pertempuran Lima Hari di Semarang berawal ketika para pemuda membawa sekitar 400 orang tawanan Jepang dari Pabrik Gula Cepiring menuju Penjara Bulu di Semarang.

Sebelum sampai di penjara tersebut, sebagian tawanan melarikan diri dan meminta perlindungan ke Batalion Kidobutai di Jatingaleh (Jawa Tengah). Tidak lama kemudian, muncul desas-desus bahwa Jepang telah meracuni cadangan air minum penduduk di Candi.

Saat sedang memeriksa sumber air, dr. Karyadi ditembak mati oleh tentara Jepang. Peristiwa tersebut memicu kemarahan para pemuda hingga berlangsunglah pertempuran selama lima hari (15–19 Oktober 1945).

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan secara kronologis Pertempuran Lima Hari di Semarang"