Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Bedakan antara BUMN dan BUMS dari segi kepemilikan modalnya

Bedakan antara BUMN dan BUMS dari segi kepemilikan modalnya!

Jawab:

BUMN seluruh atau sebagian modalnya dimiliki oleh negara, yang berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan, sedangkan BUMS seluruh modalnya dimiliki oleh swasta.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Bedakan antara BUMN dan BUMS dari segi kepemilikan modalnya"