Komponen abiotik seperti matahari merupakan sumber energi yang esensial bagi kehidupan di bumi
Komponen abiotik seperti matahari merupakan sumber energi yang esensial bagi kehidupan di bumi. Intensitas dan kualitas cahaya matahari dapat berpengaruh pada ....
A. pola ekosistem
B. siklus kehidupan
C. proses fotosintesis
D. interaksi tumbuhan
E. aktivitas organisme
Pembahasan:
Intensitas dan kualitas cahaya matahari dapat berpengaruh pada proses fotosintesis.
Jawaban: C
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Komponen abiotik seperti matahari merupakan sumber energi yang esensial bagi kehidupan di bumi"