Apabila suatu pabrik membuang limbah industrinya ke sungai tanpa adanya pengolahan terlebih dahulu
Apabila suatu pabrik membuang limbah industrinya ke sungai tanpa adanya pengolahan terlebih dahulu akan menyebabkan hal …. (Jawaban lebih dari satu)
A. menurunnya populasi ikan di sungai
B. meningkatnya kadar logam berat di sungai
C. makin suburnya eceng gondok yang tumbuh di sekitar sungai
D. meningkatnya kualitas air sungai
E. meningkatnya kualitas kesehatan masyarakat sekitar Sungai
Pembahasan:
Apabila suatu pabrik membuang limbah industrinya ke sungai tanpa adanya pengolahan terlebih dahulu akan menyebabkan hal:
A. menurunnya populasi ikan di sungai
B. meningkatnya kadar logam berat di sungai
Jawaban: A dan B
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Apabila suatu pabrik membuang limbah industrinya ke sungai tanpa adanya pengolahan terlebih dahulu"