Jelaskan bahwa pasar modal mempunyai fungsi likuiditas
Jelaskan bahwa pasar modal mempunyai fungsi likuiditas!
Jawab:
Kekayaan yang disimpan dalam surat-surat berharga bisa dilikuidasi melalui pasar modal dengan risiko yang sangat minimal dibandingkan dengan aktiva lain.
Pasar modal adalah ready market yaitu untuk melayani pemenuhan likuiditas para pemegang surat berharga.
Oleh karena itu, masyarakat akan lebih memilih instrumen pasar modal sampai mereka memerlukan dana untuk mencairkan kembali.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Jelaskan bahwa pasar modal mempunyai fungsi likuiditas"