Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mengapa separatisme menjadi ancaman? Jelaskan solusi untuk menghadapi separatisme

Mengapa separatisme menjadi ancaman? Jelaskan solusi untuk menghadapi separatisme.

Jawab:

Kelompok separatis dapat menempuh pola perjuangan dengan senjata ataupun tanpa senjata sebagai bentuk ancamannya terhadap negara. Selain itu, terdapat ancaman lain dalam bidang politik yang harus diwaspadai untuk menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Ancaman ini adalah terjadinya pertikaian antarkelompok masyarakat. Jika dibiarkan, pertikaian ini akan meluas dan mengancam keamanan.

Solusinya yang dapat diberikan adalah memberikan pelayanan yang baik dalam bidang kesehatan, pendidikan, dan peningkatan ekonomi di berbagai daerah dapat menghilangkan pemikiran masyarakat tentang gerakan separatisme. Pemerintah juga harus memaksimalkan komunikasi dan pelayanan yang memadai untuk tempat masyarakat bekerja dan sekolah.

Selainjutnya memahami kebiasaan dan sosial budaya di lingkungan sekitar dapat mengurangi pemikiran masyarakat tentang separatisme. Menceritakan tentang sejarah kehidupan berbangsa dan bernegara dapat dilakukan untuk menanamkan pemikiran bahwa Indonesia berjuang bersama-sama untuk membangun negara.

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Mengapa separatisme menjadi ancaman? Jelaskan solusi untuk menghadapi separatisme"